0341-552180 fmipa@um.ac.id

Dalam rangka meningkatkan lingkungan perguruan tinggi berkelanjutan dan mewujudkan ketahanan pangan di area kampus, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Malang melakukan panen ubi jalar pada 5 Juli 2024.
Kegiatan ini dilaksanakan langsung oleh Dekan FMIPA, Prof. Dr. Hadi Suwono, M.Si bersama dengan jajaran tim Green Campus FMIPA UM. Diharapkan kegiatan ini dapat mendukung capaian tujuan SDGs 2 (No Hungry) dan 15 (Life on Land) serta berdampak kepada ekosistem lingkungan.

Chat