Pendidikan dan Latihan (Diklat) Penyusunan Harga Perkiraan Sendiri (HPS)

Pendidikan dan Latihan (Diklat) Penyusunan Harga Perkiraan Sendiri (HPS)

Pada tanggal 6–8 Maret 2018. Kabag Tata Usaha FMIPA (Drs. H. Imam Khotib, M.AP.) dan Kasubag Umum dan BMN (Sugito, S.E.) mengikuti pendidikan dan latihan (Diklat) Penyusunan Harga Perkiraan Sendiri (HPS), Penyusunan Kontrak, dan Aspek Hukumnya di LP4M Universitas Arlangga (Unair) Surabaya, pemateri dalam acara tersebut adalah pakar dibidangnya yang mempunyai kompetensi materi itu. pada setia akhir sesi dilakukan simulasi per aspek materi. Tujuan dari diklat ini peserta diharapkan dapat menyusun HPS dan Kontrak serta memahami aspek hukum yang berlaku dalam pengadaan barang, jasa, dan konstruksi.

Chat